Kamis, 02 September 2010

Merengguk Renungan

(Bltg, 2 Sept 2010)


tabiat yang tak hilang walau disapu derita
mengukir kenangan dalam lamunan
yang tak pernah nyata

akh...
terjerumus lagi fikirku dalam khayal
mencaci setiap geliat yang terlihat
lagi-lagi...

tak pernah nyata kalanya hidupku ini
hanya sebagai bayangan dalam hitam
tak terlihat jua lah...

selalu diriku berenang dalam lautan mimpi
bagai tak ada pelampung, aku terhanyut...

tau-tau aku basah...
aku gelisah...
aku hilang...
apa artinya ini???

akulah sang pengkhayal....

0 komentar: